Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kembangkan Program KKI, Wakil Rektor UI Kunjungi 6 Kampus Top Dunia di Australia

Natalia Bulan , Jurnalis-Jum'at, 29 Juli 2022 |12:10 WIB
Kembangkan Program KKI, Wakil Rektor UI Kunjungi 6 Kampus Top Dunia di Australia
Wakil Rektor UI kunjungi 6 kampus top dunia di Australia/Antara
A
A
A

Mahasiswa peserta program KKI tersebut berasal dari fakultas yang beragam seperti Fakultas Teknik, Fakultas Kedokteran, Fakultas Hukum, Fakultas Ilmu Komputer, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, dan Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

Bahkan, Profesor Haris dan Profesor Heri turut menghadiri wisuda mahasiswa program KKI jurusan Mechanical and Mechatronics Engineering dan Civil Engineering and Architecture di Queensland University of Technology.

Kepada para mahasiswa KKI, Profesor Haris berpesan mereka adalah duta Universitas Indonesia di kampus-kampus dunia.

Oleh karena itu jagalah nama baik almamater, fokus belajar, dan tingkatkan prestasi karena di pundak kalian terdapat marwah UI dan Indonesia.

(Natalia Bulan)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement