Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

KIP Kuliah Mahasiswa Baru 2025 Kapan Cair? Ini Jadwal dan Besarannya 

Muhammad Alfahrezy Rhomadon , Jurnalis-Jum'at, 12 September 2025 |13:54 WIB
KIP Kuliah Mahasiswa Baru 2025 Kapan Cair? Ini Jadwal dan Besarannya 
Bantuan KIP Kuliah Mahasiswa Baru 2025 Kapan Cair? Ini Jadwal dan Besarannya. (Foto: Freepik)
A
A
A

Biaya hidup diberikan setiap bulan, dengan nominal antara Rp800 ribu hingga Rp1,4 juta, tergantung klaster wilayah tempat mahasiswa menempuh pendidikan.

Cara Memastikan Dana Cair

Untuk mengetahui status pencairan, penerima KIP Kuliah dapat melakukan beberapa langkah berikut:

* Masuk ke laman resmi KIP Kuliah di kip-kuliah.kemdikbud.go.id.
* Memastikan data pribadi dan dokumen yang diminta sudah terverifikasi pihak kampus.
* Memeriksa keaktifan rekening bank yang digunakan untuk menerima dana.
Penting untuk Diketahui
* Pencairan dana KIP Kuliah bisa tertunda apabila terdapat kekeliruan data atau dokumen yang belum lengkap. Oleh sebab itu, mahasiswa penerima diimbau untuk terus memantau informasi resmi dari kampus maupun situs KIP Kuliah.
 

(Rani Hardjanti)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement