Para peserta terbaik dari tingkat provinsi akan melaju ke Olimpiade Sains Nasional (OSN) tingkat nasional yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) bersama BPTI.
Jangan lewatkan kesempatan untuk mengetahui siapa yang akan mewakili provinsi Anda ke tingkat nasional. Segera cek hasil OSN-P 2025 melalui link resmi di atas!
(Kurniasih Miftakhul Jannah)