3. Seni budaya
Siapa yang suka menggambar saat SD? Bagi kalian yang pernah menjawab iya, tentunya kalian akan suka di mata pelajaran ini. Terlebih lagi kalian diminta untuk menggambar apapun itu sesuai dengan temanya. Apalagi dulu sering menggambar pemandangan dengan 2 gunung.
Selain gambar itu, tentunya kalian akan menggambar berbagai bentuk lainnya. Hal ini secara tidak langsung, kalian menggunakan daya pikir kalian untuk berkreasi untuk mencurahkan isi pikiran kalian di atas kertas.
(Marieska Harya Virdhani)