JAKARTA - Seleksi mandiri menjadi salah satu jalur seleksi untuk masuk ke Perguruan Tinggi Negeri (PTN). Peserta perlu mengetahui besaran kuota yang disediakan oleh PTN yang akan dituju.
(Baca juga: 8 Universitas Terbaik Versi SIR, Nomor Wahid dari Universitas Indonesia)
Pihak Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) telah menetapkan daya tampung untuk Seleksi Mandiri, yaitu paling banyak sebesar 30% dari daya tampung program studi yang bersangkutan.
Terdapat beberapa Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang menyediakan kuota besar untuk jalur Seleksi Mandirinya.
Berikut 10 PTN dengan daya tampung jalur mandiri paling banyak dilansir dari ruangguru, Jumat (29/4/2022).
1. Universitas Gadjah Mada
Kuota: 6.927
2. Universitas Padjadjaran
Kuota: 5.545
3. Universitas Diponegoro
Kuota: 5.089
4. Universitas Brawijaya
Kuota: 4.286
5. Universitas Negeri Yogyakarta
Kuota: 3.664