Atlet Berprestasi Dapat Beasiswa, Ini Syaratnya

Giri Hartomo, Jurnalis
Jum'at 15 Maret 2019 13:02 WIB
Foto: Giri Hartomo
Share :

 Baca Juga: Sstt.. Ini Bocoran Cara Mendapatkan Beasiswa Kuliah

Sementara sisanya adalah mahasiswa olahraga yang dibuka lewat jalur umum. Dan pemerintah belum akan memberikan beasiswa terkecuali pada saat perjalannya nanti mahasiswa tersebut memiliki prestasi olahraga di bidang nasional maupun internasional.

"Kalau olahraga itu profesional atau akademisi? Maka jumlah mahasiswa di bidang olahraga tidak hanya 20, bisa 40-30-atau 80. Nah khusus yang beasiswa ini kita 20," kata Nasir

"Kalau 12 kampus 20 beasiswa, itu bisa 240 beasiswa diberikan. Kalau dia mendapatkan medali luar biasa ini. Kalau sepakbola berapa, badminton berapa semua bisa masuk," imbuhnya.

Mengenai anggarannya, pada tahun ini Kemenrisetekdikti menyiapkan Rp4,7 triliun untuk beasiswa. Seluruh anggaran ini diperuntukan untuk beasiswa dari mulai atlet berprestasi, difabel hingga bidikmisi.

(Rani Hardjanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya