Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menuju World Class University, MNC University Gelar Rapat Kerja

Natalia Bulan , Jurnalis-Selasa, 13 September 2022 |15:17 WIB
Menuju World Class University, MNC University Gelar Rapat Kerja
Menuju World Class University, MNC University gelar rapat kerja/Istimewa
A
A
A

Selain itu, hadir pula Hary Tanoesoedibjo selaku Ketua Umum Yayasan Hary Tanoesoedibjo dan Executive Chairmain MNC Group serta Jessica Tanoesoedibjo selaku Ketua Yayasan Hary Tanoesoedibjo, Profesor Martha Fani Cahyandito selaku Ketua Senat Akademik MNC University, serta Paristiyanti Nurwardani selaku Kepala LLDIKTI Wilayah III.

Acara yang dibuka pukul 10.00 WIB diawali dengan sambutan Ketua Umum Yayasan yang juga Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo, yang menekankan pentingnya keselarasan penyusunan Program Kerja dengan milestones MNC University untuk mencapai target world class university.

Hal ini ditekankan sebagai komitmen Yayasan Hary Tanoesoedibjo dalam membangun civitas akademika yang mampu berkontribusi untuk kemajuan bangsa Indonesia.

“Visi MNC University untuk menjadi world-class university di tahun 2037 tentunya perlu didukung oleh Program Kerja yang mencakup keseluruhan aspek dan kriteria pendidikan tinggi yang bermutu mulai dari SDM, sarana prasarana, kekuatan kerja sama, pelayanan mahasiswa, dan tentu saja tridharma perguruan tinggi. Keseluruhan aspek tersebut harus mampu memberikan manfaat bukan hanya bagi seluruh civitas akademika, namun bagi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi Indonesia ke depannya,” terang Hary dalam sambutannya.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement