Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Nilai UTBK UGM, Berapa Minimalnya Agar Bisa Kuliah di Yogyakarta?

Aulia Oktavia Rengganis , Jurnalis-Jum'at, 18 Februari 2022 |07:14 WIB
Nilai UTBK UGM, Berapa Minimalnya Agar Bisa Kuliah di Yogyakarta?
Nilai UTBK UGM. (Foto: UGM)
A
A
A

SOSHUM

  1. Akuntansi, rata-rata: 704,80
  2. Antropologi Budaya, rata-rata: 625,76
  3. Arkeologi,rata-rata: 628,88
  4. Bahasa dan Kebudayaan Korea, rata-rata: 676,13
  5. Bahasa dan Sastra Indonesia, rata-rata: 629.09
  6. Filsafat, rata-rata: 610,02
  7. Hukum, rata-rata: 702,41
  8. Ilmu Ekonomi, rata-rata: 649,42
  9. Ilmu Hubungan Internasional, rata-rata: 697,30
  10. Ilmu Komunikasi, rata-rata: 707,32
  11. Manajemen, rata-rata: 709,07
  12. Manajemen dan Kebijakan Publik, rata-rata: 686,47
  13. Pariwisata, rata-rata: 680,29
  14. Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan, rata-rata: 684,47
  15. Politik dan Pemerintahan, rata-rata: 684,95
  16. Psikolog, rata-rata: 705,51
  17. Sastra Arab, rata-rata: 650,24
  18. Sastra Inggris, rata-rata: 676,13
  19. Sastra Jawa, rata-rata: 597,21
  20. Sastra Jepang, rata-rata: 634,41
  21. Sastra Prancis, rata-rata: 610,58
  22. Sejarah, rata-rata: 605,86
  23. Sosiologi, rata-rata: 650,53

Demikian informasi mengenai prediksi nilai rata-rata UTBK SBMPTN Saintek dan Soshum UGM, semoga informasi ini bisa menjadi motivasi untuk para calon mahasiswa yang memiliki mimpi untuk berkuliah di UGM. 

(Widi Agustian)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement