Siap-Siap! Pengumuman SNBT 3 Hari Lagi, Berikut Cara Mengeceknya

Khafid Mardiyansyah, Jurnalis
Sabtu 17 Juni 2023 19:19 WIB
Share :

JAKARTA - Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK SNBT) 2023 gelombang 1 dan 2 akan diumumkan pada Selasa 20 Juni 2023.

Pemerintah pun akan menggelar konferensi pers soal pengumuman SNBT pada 20 Juni pukul 13.00 WIB di Ruang Auditorium Gedung D Lantai 2, Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), Jalan Pintu Satu Senayan, Jakarta Pusat.

Berikut melihat hasil pengumuman UTBK SNBT 2023:

1. Masuk ke laman https://pengumuman-snbt-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/ atau laman mirror perguruan tinggi tujuan.

2. Masukkan nomor peserta.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya