Rekam Jejak Pendidikan Maudy Ayunda, Bersekolah di Tempat Bergengsi Sejak Kecil

Natalia Bulan, Jurnalis
Rabu 25 Mei 2022 15:29 WIB
Rekam jejak pendidikan Maudy Ayunda/Instagram/@maudyayunda
Share :

JAKARTA - Nama Maudy Ayunda masih terus menjadi perbincangan semenjak ia menikah dengan pria kelahiran Korea Selatan, Jesse Choi beberapa waktu yang lalu.

Terlebih latar belakang pendidikan kedua pasangan ini yang masih terus menjadi pembahasan hangat warganet.

Maudy Ayunda dan Jesse Choi adalah sama-sama lulusan Stanford University dan keduanya menjalin hubungan ketika mereka bertemu di kampus.

Mari kita mengenal Maudy Ayunda yang juga memiliki rekam jejak pendidikan yang tidak main-main sejak ia kecil.

Perempuan bernama lengkap Ayunda Faza Maudya ini lahir 19 Desember 1994, adalah putri sulung dari pasangan Didit Jasmedi R. Irawan dan Muren Murdjoko.

Ia memiliki adik bernama Amanda Khairunnisa yang juga telah beberapa kali tampil sebagai aktris film.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya