Sementara, salah satu siswa asal SMA Pradita Dirgantara Boyolali Judha Hoka Wishika mengaku senang dengan arah transformasi seleksi ke PTN.
“Ini yang saya inginkan di mana saya bisa fokus pada mata pelajaran yang jadi minat saya. Saya berterima kasih karena dengan peluncuran program ini akan banyak potensi anak-anak Indonesia yang semakin berkembang guna mencetak SDM unggul di masa depan,” tuturnya.
(Widi Agustian)