SMA Taruna Nusantara Buka Lowongan Tenaga Pendidik 2025, IPK Minimal 3,00

Fir Yal Huwaida Zahirah, Jurnalis
Rabu 26 Maret 2025 05:49 WIB
SMA Taruna Nusantara Buka Lowongan Tenaga Pendidik 2025, IPK Minimal 3,00 (Foto: Instagram)
Share :

Untuk pelamar yang mengajar Bahasa Inggris, diperlukan skor TOEFL minimal 550 atau IELTS 6,5, sementara untuk mata pelajaran lainnya, skor TOEFL minimal 500 atau IELTS 5,5. Selain itu, calon Pamong juga diwajibkan melampirkan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang masih berlaku.

Persyaratan tambahan mencakup tinggi badan minimal 160 cm untuk pria dan 155 cm untuk wanita. Dengan adanya pembukaan rekrutmen ini, SMA Taruna Nusantara berharap dapat menghadirkan tenaga pendidik berkualitas yang siap membina serta mendidik para siswa di lingkungan sekolah berasrama tersebut.

Informasi lebih lanjut mengenai pendaftaran dapat diakses melalui laman resmi SMA Taruna Nusantara.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya