Ridwan Kamil Gratiskan Sekolah Swasta untuk Warga Jakarta

Feby Novalius, Jurnalis
Minggu 27 Oktober 2024 20:28 WIB
Ridwan Kami Siap Gratiskan Sekolah Swasta. (Foto: Okezone.com/MPI)
Share :

Kemudian, dirinya akan menganggarkan Rp1 miliar selama 5 tahun untuk setiap RW di wilayah Jakarta. Hal ini karena banyak masyarakat menengah ke bawah, banyak ibu-ibu menyusui dan butuh asupan-asupan gizi tambahan.

"Maka di anggaran Rp1 miliar selama 5 tahun itu bisa dipergunakan untuk memastikan kesehatan ngisi ibu dan lingkungan anaknya menjadi sangat baik dan terjamin," ujarnya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya