SMA Marsudirini Bekasi merupakan sekolah ke-11 yang disambangi dalam event Fight of Legends Goes to School. Michael juga memastikan tur sekolah ini akan terus dilakukan.
“Ini merupakan sekolah ke-11 jadi hampir setiap minggu kita akan ada di tiga sekolah. Kita ingin mengedukasi E-sports,” tutupnya.
(Khafid Mardiyansyah)