Jalur Masuk ISBI Bandung 2023, Tertarik Mencobanya?

Fatmawati, Jurnalis
Rabu 08 Februari 2023 07:19 WIB
Ilustrasi/Okezone
Share :

4. Jalur Pendaftaran Pascasarjana ISBI Bandung

ISBI Bandung membuka pendaftaran calon mahasiswa baru jenjang Pascasarjana (S2), dengan program studi Penciptaan dan Pengkajian Seni.

Pendaftaran dilakukan secara online melalui web pmb-pasca.isbi.ac.id.

Adapun materi tes uji yaitu Tes Kemampuan Akademik (TPA), Bahasa Inggris, Wawasan Seni dan Budaya, dan Wawancara.

5. Jalur KIP Kuliah

Bidikmisi memberikan bantuan biaya pendidikan kepada calon mahasiswa dengan latar belakang keluarga kurang mampu secara ekonomi dengan prestasi yang baik.

Peserta dapat mendaftarkan diri melalui web kip-kuliah.kemdikbud.go.id.

Demikianlah jalur penerimaan mahasiswa baru yang dibuka oleh ISBI Bandung. Informasi lebih lanjut dapat diakses melalui laman isbi.ac.id, atau dengan memantau akun Istagram resmi milik ISBI Bandung @isbibandung.

(Natalia Bulan)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya