3 Kata Paling Panjang dalam KBBI

Fatmawati, Jurnalis
Kamis 13 Oktober 2022 15:38 WIB
Ilustrasi/Unsplash
Share :

2. Mempertanggungjawabkan

Kata kedua terpanjang dalam KBBI adalah mempertanggungjawabkan. Menurut KBBI, kata ini memiliki arti memberikan jawab dan menanggung segala akibatnya (untuk seseorang yang melakukan kesalahan); memberikan pertanggungjawaban.

Berasal dari kata dasar tanggung jawab dan memiliki tujuh suku kata yaitu mem.per.tang.gung.ja.wab.kan.

Total jumlah hurufnya ada dua puluh dua, akan menjadi lebih panjang jika kata mempertanggungjawabkan ini disambung dengan imbuhan "-nya" di belakang.


3. Paraskavedekatriafobia

 

Dalam KBBI, paraskavedekatriafobia diartikan dengan fobia terhadap hari Jumat tanggal 13.

Terdiri atas dua puluh dua huruf menjadikan kata ini menjadi salah satu kata terpanjang di KBBI.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya