Golongan Kebutuhan Manusia Menurut Subjeknya, Salah Satunya Kebutuhan Mewah

Asthesia Dhea Cantika, Jurnalis
Selasa 24 Mei 2022 11:57 WIB
Golongan Kebutuhan (Foto: Freepik)
Share :

1. Kebutuhan Primer

Kebutuhan primer adalah kebutuhan dasar yang harus dipenuhi untuk kelangsungan hidup manusia. Jadi sifatnya adalah wajib dan mutlak ada. Kebutuhan primer manusia ada tiga, yaitu sandang, pangan, dan papan. Sandng adalah pakaian, pangan adalah makanan, dan papan adalah tempat tinggal.

 2. Kebutuhan Sekunder

Jika kebutuhan primer telah terpenuhi, seorang individu pasti akan membutuhkan kebutuhan sekunder. Kebutuhan ini bersifat pelengkap dari kebutuhan dasar tadi.

Kebutuhan sekunder meliputi pendidikan, perabotan rumah, alat transportasi, alat kecantikan, dan lain-lain. Namun, perlu diketahui bahwa dalam kebuthan sekunder ada beberapa macam yang sedikit rancu 

Contohnya, sebagian orang menganggap bahwa memiliki sepeda motor sebagai alat transportasi merupakan kebutuhan sekunder, namun bagi sebagian orang yang lain menganggap sepeda motor adalah kebutuhan tersier. Jadi, untuk menentukan kebutuhan sekunder dan tersier perlu diperhatikan tentang penghasilan juga.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya