Sedangkan pada bidang Saintek, jurusan yang banyak diminati antara lain Informatika, Teknik Industri, Sistem Informasi, Teknik Sipil, dan Agribisnis.
"Peluang lolos SNBT di UPN Veteran Jatim masih sangat besar, karena sampai hari ini tingkat keketatannya rata-rata masih satu banding lima," ujar dosen Teknik Lingkungan itu.
( Muhammad Fadli Rizal)