Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Lulus Jurusan Bisnis Internasional? Ini 7 Profesi yang Bisa Ditekuni

Neneng Zubaidah , Jurnalis-Jum'at, 24 Desember 2021 |18:05 WIB
Lulus Jurusan Bisnis Internasional? Ini 7 Profesi yang Bisa Ditekuni
Ilustrasi kuliah (Foto: Freepik)
A
A
A

3. Perwakilan Penjualan Internasional

Setiap perusahaan yang berusaha melebarkan sayapnya ke bisnis internasional pasti memiliki divisi penjualan ini. Untuk memimpin tim, dibutuhkan kemampuan akademik dan skill lulusan jurusan International Business Management.

Bagaimana tidak, pasti ada banyak upaya yang dilakukan untuk mensukseskan penjualan—mulai dari mengukur potensi pasar internasional, memahami budaya, tren, atau hukum di negara lain, hingga memastikan bahwa standar penjualan yang akan dilakukan sesuai dengan ketentuan negara setempat.

4. Konsultan Valuta Asing

Tugas utama profesi ini adalah memberi pandangan kepada perusahaan tentang masalah investasi internasional yang dilakukan. Pada praktiknya, konsultan valuta asing akan meneliti nilai tukar, menganalisis tren pasar, menjadi komunikator handal, tenaga penjualan, dan mampu merekrut klien.

Profesi konsultan valuta asing biasanya bisa kita temui di perusahaan internasional, startup, ataupun perusahaan lokal yang bergerak di bidang investasi.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement