Kelengkapan Berkas Beasiswa:
A. Kartu Tanda Penduduk (KTP).
B. Kartu Tanda Mahasiswa (khusus On-Going).
C. LoA Unconditional (Untuk On-Going ganti dengan surat tanda aktif kuliah).
Kartu Hasil Studi (KHS) terakhir (Khusus On-Going).
D. ljazah dan transkrip nilai terakhir.
surat keterangan dari dokter/ ahli/ dan atau lembaga relevan yang menyatakan atau menerangkan sebagai Penyandang Disabilitas sesuai dengan Ragam Penyandang Disabilitas.
E. Surat rekomendasi dari civitas akademik atau institusi terkait (download format disini).
F. Surat pernyataan tidak sedang menerima beasiswa sejenis dari sumber lain.
G. Surat pernyataan yang menyatakan bahwa dirinya benar termasuk ke dalam mahasiswa berkebutuhan khusus.
H. Sertifikat prestasi di bidang akademik dan/atau non akademik.
I. Essay/karangan terkait dengan hal yang sudah diperbuat untuk bangsa. J. Essay/karangan ditulis pada form Berkas Persyaratan minimal 1500 kata. (din)
(Rani Hardjanti)