Logam berat krom sering dijumpai di lingkungan akibat penggunaan bahan kimia di industri. ”Krom merupakan limbah B3 dengan daya racun tinggi yang dapat membahayakan kesehatan manusia,” ungkapnya.
Kondisi itu, katanya, juga menjawab kebutuhan energi listrik di Indonesia semakin meningkat setiap tahunnya.
Diperkirakan, cadangan minyak bumi tanpa adanya eksploitasi baru, hanya mampu bertahan selama 21 tahun mendatang. Artinya, dibutuhkan inovasi energi alternatif terbaru untuk dapat mengatasi masalah keterbatasan minyak ini.
Melihat kedua masalah yang ada, Tri dkk menawarkan sebuah inovasi ide MFCs sistem resirkulasi kontinu sebagai solusi.