JAKARTA - Lebih dari 50 persen menteri dalam Kabinet Kerja Presiden Joko Widodo (Jokowi) bukan lulusan S-3. Pendidikan terakhir mereka adalah SMP, sarjana, master dan pendidikan militer.
Dari 34 menteri dalam kabinet tersebut, sebanyak sembilan menteri bergelar sarjana yaitu
1. Menteri Perdagangan Rachmat Gobel;
2. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno;
3. Menteri Koordinator (Menko) Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani;