Pengertian Passive Voice, Contoh Kalimat, Bentuk dan Fungsinya

Cita Zenitha, Jurnalis
Senin 29 Mei 2023 11:13 WIB
Ilustrasi (Foto: Freepik)
Share :

Dalam Bahasa Indonesia kalimat pasif diawali dengan imbuhan di- atau ter-, misalnya “dimasak” atau “termakan”. Sementara, passive voice dalam Bahasa Inggris menggunakan kata kerja ketiga di akhirnya dengan imbuhan -ed, -ne, -d, -n, -t, -en.

2. Contoh Kalimat Passive Voice

Banyak contoh kalimat passive voice Bahasa Inggris dengan berbagai tenses. Berikut adalah contoh kalimat passive:

I noticed that a window had been left open (Saya perhatikan bahwa sebuah jendela dibiarkan terbuka).

Every year thousands of people are killed on our roads (Setiap tahun ribuan orang dibunuh di jalan kami).

All the cookies have been eaten (Semua kue sudah dimakan).

My car has been stolen! (Mobil saya telah dicuri !)

You have to be tested on your English grammar (Anda harus diuji pada tata bahasa Inggris).

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya