Kocak! Sindiran Anak IPA di Status WhatsApp Bikin Ngakak

Vilda Rizky Ananda, Jurnalis
Rabu 22 September 2021 10:45 WIB
Tangkapan layar media sosial
Share :

JAKARTA- Di zaman yang serba digital dan modern seperti sekarang ini, jejaring komunikasi untuk berkirim pesan secara online sudah banyak digunakan oleh orang-orang. Salah satu Aplikasi populer adalah WhatsApp, aplikasi ini selain mengirim pesan, bisa juga untuk mengunggah dan membagikan status.

(Baca juga: Lumuri Kotoran Manusia dan Aniaya M Kece, Irjen Napoleon Diisolasi)

Status di WhatsApp bisa menarik perhatian karena dapat digunakan untuk berbagi cerita lucu. Seperti sindiran-sindiran anak sekolah tentang penjurusan di SMA, dengan konteksnya yang hanya bercanda.

Dalam unggahan video TikTok @fiina190, terlihat status WhatsApp-nya berbagi cerita tentang anak IPA, lucunya kumpulan status dijadikan sebuah video dengan menggunakan dubbing yang di iringi backsound.

(Baca juga: Terciduk KPK, Bupati Kolaka Timur Tidak Mempunyai Mobil dan Hartanya Rp 478 Juta)

Contoh sindiran lucu anak IPA , “Orang lain mah makan telor dikecapin, tapi anak IPA makanannya angka dirumusin.”

Sindiran lucu lainnya juga seperti, “Orang jalan di hitung, meja geserpun dihitung, sampai daun jatuh juga dihitung, gabut banget, untung dosa temennya ga dihitung, emangnya malaikat atid.”

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya