Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Review Buku A Cup of Tea: Berjalan Menghadapi Lika-liku Kehidupan

Salsabyla Farihati , Jurnalis-Rabu, 26 Oktober 2022 |15:01 WIB
Review Buku A Cup of Tea: Berjalan Menghadapi Lika-liku Kehidupan
Buku A Cup of Tea/Dok. gitasav.com
A
A
A

Selebihnya dirasa cukup baik, mulai dari segi isi dan pembahasan, covernya yang kekinian, gambar-gambar di dalamnya yang full color dan quotes-quotes yang diselipkannya di buku ini.

Buku ini cukup recommended untuk pelajar dan mahasiswa karena dapat menambah wawasan, ilmu pengetahuan serta mendorong pemikiran pembaca untuk ikut beropini.

“Mencari untuk Menemukan”, tiga kata yang ditulis di cover juga menyampaikan pesan dari isi buku A Cup of Tea, yang artinya dalam kehidupan kita terus berjalan dengan segala kekuatan yaang dimiliki untuk mencari banyak hal dan menemukan banyak hal juga.

 

Salsabyla Farihati

Aktivis Persma Suaka UIN Bandung

(Natalia Bulan)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement