Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Rumus Kimia Karbohidrat serta Pengertian dan Klasifikasinya

Rifqa Nisyardhana , Jurnalis-Selasa, 13 September 2022 |12:27 WIB
Rumus Kimia Karbohidrat serta Pengertian dan Klasifikasinya
Ilustrasi/Unsplash
A
A
A

JAKARTA - Karbohidrat adalah senyawa organik yang ada dalam jaringan hidup dan makanan.

Bentuknya berupa pati, selulosa, dan gula. Istilah karbohidrat berasal dari kata “hidrat karbon”.

Selain itu, dikenal juga sebagai “Saccharides”, kata turunan dari bahasa Yunani “Sakcharon” yang artinya gula.

Rumus kimia karbohidrat adalah C6(H12O)6.

Namun, ini hanya berlaku untuk gula yang terdiri dari jumlah karbon dan air yang sama.

Karbohidrat menjadi senyawa yang penting bagi kehidupan di bumi.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement