4 Contoh Lagu Daerah Lampung dan Maknanya

Insan Kamil Rizqilillah, Jurnalis
Minggu 06 November 2022 18:35 WIB
Ilustrasi/Unsplash
Share :

4. Bumi Lampung

Lagu Bumi Lampung ini menceritakan tentang berbagai kekayaan alam yang dihasilkan dari daerah Lampung itu sendiri.

Dengan kekayaan alam Lampung mencakup hasil bumi berupa kopi dan lada, serta alam Lampung yang indah dan sayang untuk dilewatkan.

Makna yang tersirat dari lagu ini adalah rasa syukur atas kekayaan hasil bumi dan keindahan alam Lampung, serta mengajak masyarakatnya agar dapat bersama-sama membangun Provinsi Lampung.

(Natalia Bulan)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya