Sejarah Penemu Bluetooth, Ditemukan oleh Perusahaan IT Asal Swedia

Aryo Hadi Wibowo, Jurnalis
Sabtu 29 Oktober 2022 15:24 WIB
Ilustrasi bluetooth/Unsplash
Share :

JAKARTA - Sejarah penemu Bluetooth akan dibahas pada artikel kali ini. Bluetooth merupakan perangkat untuk menggantikan dan mentransfer file pada ponsel.

Pada dasarnya cara kerjanya menggunakan teknologi komunikasi nirkabel jarak pendek untuk menghubungkan dua perangkat secara bersamaan.

Dengan adanya perangkat Bluetooth, otomatis menggunakan USB dalam kegiatan transfer pada ponsel dan komputer.

Spesifikasi dari peralatan Bluetooth ini dikembangkan dan distribusikan oleh kelompok Bluetooth Special Interest Group.

Teknologi Bluetooth dikembangan oleh Ericsson pada 1900-an. Nama ini terinspirasi dari raja Denmark abad ke-10 Harald “Blatand” Gormsson, yang menyatukan Denmark dan Norwegia.

Kemampuan untuk raja itu sebagai pemersatu juga sangat mirip sebagai teknologi Bluetooth sekarang yang bisa menghubungkan berbagai peralatan seperti komputer dan Android.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya