Kampus Swasta Terbaik di Indonesia Versi Webometrics, Ini Daftarnya

Lutfia Dwi Kurniasih, Jurnalis
Jum'at 07 Januari 2022 16:15 WIB
Universitas Telkom (Foto: Dokumen Telkom University )
Share :

JAKARTA - Kampus swasta terbaik versi Webometrics adalah kampus swasta terbaik di Indonesia versi pemeringkatan seluruh universitas di dunia.

Webometrics sendiri merupakan aplikasi Ranking Web Of Universities untuk melihat ranking universitas di dunia. Sampai saat ini Webometrics merupakan sistem pemeringkatan perguruan tinggi dunia yang paling populer dibandingkan dengan sistem pemeringkatan lainnya.

Tujuan adanya sistem pemeringkatan ini yakni untuk meningkatkan daya saing, keberadaan (eksistensi) dan peran perguruan tinggi melalui publikasi dan penelitian-penelitian ilmiah setiap perguruan tinggi di dunia.

 Baca juga: Kampus Terbaik di Indonesia Versi Webometrics

Webometrics diterbitkan oleh Cybermetrics Labs, dibawah naungan Spanish Nasional Research Council. Project riset ini dimulai sejak tahun 1996 yang akhirnya fokus melakukan pemeringkatan perguruan tinggi pada tahun 2004.

Berdasarkan data dari situs resmi Webometrics, berikut 10 kampus swasta terbaik di Indonesia dengan peringkat teratas dunia versi Webometrics.

1. Universitas Telkom

Baca juga: UI Jadi Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Versi Webometrics 2020

Peringkat dunia: 1417

2. Universitas Bina Nusantara

Peringkat dunia: 1949

3. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Peringkat dunia: 2232

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya