1.Trusted by the patient (Dipercaya Pasien)
Dipercaya oleh pasien untuk mengobati penyakitnya merupakan hal sangat berharga bagi seorang dokter. Seorang dokter yang diandalkan tidak hanya memiliki pengetahuan medis yang kuat, tetapi juga mampu membina hubungan empati dan komunikasi yang baik dengan pasien. Kepercayaan ini memotivasi pasien untuk mengikuti saran dan perawatan, menciptakan kolaborasi positif antara dokter dan pasien. Hal ini tidak dapat digantikan oleh AI.
2.Promising the best could be done (Komitmen Memberi Perawatan Terbaik)
Sebagai seorang dokter, penting untuk memiliki komitmen dalam memberikan perawatan terbaik bagi pasien. Hal ini mencakup kemampuan dokter untuk memberikan diagnosis yang realistis, menjelaskan opsi perawatan yang tersedia, dan memberikan dukungan moral kepada pasien. Berjanji untuk melakukan yang terbaik mencerminkan dedikasi bagi seorang dokter untuk memberikan perawatan yang optimal sesuai dengan pengetahuan dan keterampilan terbaru.
3.Experienced and highly responsible (Berpengalaman dan Bertanggungjawab)