Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sejarah, Pendiri, Raja-Raja dan Pemerintahan Mangkunegaran

Insan Kamil Rizqilillah , Jurnalis-Sabtu, 11 Maret 2023 |08:08 WIB
Sejarah, Pendiri, Raja-Raja dan Pemerintahan Mangkunegaran
Ilustrasi/Dinas Pariwisata Kota Surakarta
A
A
A

3. Pemerintahan Mangkunegaran

Sejak Mangkunegara I berkuasa penataan pemerintahan telah dilakukan, dan diteruskan terutama oleh Mangkunegara IV (1853-1881), VI (1896-1916), dan VII (1916-1944). Awalnya, proses penataan birokrasi pemerintahan masih dicampur tangani oleh kepentingan Belanda dan Kasunanan Surakarta.

Selain kekuasaannya terbatas, Mangkunegara I masih terkait dengan Belanda dan Sunan dalam pengambilan keputusan.

Pada masa Mangkunegara IV, birokrasi pemerintahan dikembangkan menjadi lebih fungsional dan luas.

Mangkunegaran juga mampu membentuk identitasnya sebagai sebuah Kerajaan Jawa Modern.

(Natalia Bulan)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement