Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cara Kentang Berkembang Biak dan Penjelasannya

Fatmawati , Jurnalis-Kamis, 13 Oktober 2022 |14:24 WIB
Cara Kentang Berkembang Biak dan Penjelasannya
Kentang/Unsplash
A
A
A

Selama proses pertumbuhan kentang di dalam tanah tersebut, bagian batangnya akan mengembang dan membentuk umbi yang bertugas menyimpan cadangan makanan dalam bentuk karbohidrat.

Jadi, dapat disimpulkan bahwa kentang berkembang biak dengan cara vegetatif alami, yaitu umbi batang. Selain kentang, tanaman lain yang berkembang biak dengan cara sama yaitu kentang, bengkuang, dan ubi jalar.

(Natalia Bulan)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement