JAKARTA - Terdapat cukup banyak jenis-jenis kerusakan lingkungan yang penting untuk diketahui.
Lingkungan yang rusak akan mengakibatkan beberapa dampak buruk bagi manusia. Karena, lingkungan tidak bisa lepas dari kehidupan manusia, maka dari itu perlu menciptakan lingkungan yang bersih dan nyaman untuk keberlangsungan hidup.
Jenis-jenis Kerusakan Lingkungan
1. Pencemaran Air dan Udara
Pencemaran merupakan masuk atau dimasukannya makhluk hidup, zat, energi, dan komponen lain ke dalam air atau udara.
Pencemaran bisa berubahnya komposisi air atau udara yang disebabkan oleh aktivitas manusia maupun proses alam.