JAKARTA – Inilah 10 Fakultas Kedokteran Terbaik di Indonesia versi Edurank 2023. Fakultas Kedokteran adalah salah satu fakultas yang paling banyak peminatnya sepanjang tahun.
Memiliki impian menjadi dokter, ada banyak Fakultas Kedokteran milik Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang dikenal atau unggul terbaik. Namun untuk mencari tahu Perguruan Tinggi mana saja yang memiliki Fakultas Kedokteran terbaik menggunakan Edurank 2023. Berikut dilansir dari Edurank, Senin (21/8/2023), daftar fakultas kedokteran terbaik di Indonesia.
BACA JUGA:
10 Fakultas Kedokteran Terbaik di Indonesia
1. Universitas Indonesia
Peringkat Asia : 153
Peringkat Dunia : 624
2. Universitas Gadjah Mada
Peringkat Asia : 245
Peringkat Dunia : 864
3. Universitas Airlangga
Peringkat Asia : 246
Peringkat Dunia : 865
BACA JUGA:
4. Universitas Padjadjaran
Peringkat Asia : 368
Peringkat Dunia : 1052
5. Universitas Diponegoro
Peringkat Asia : 364
Peringkat Dunia : 1181
6. Universitas Hasanuddin
Peringkat Asia : 437
Peringkat Dunia : 1331
7. Universitas Udayana
Peringkat Asia : 445
Peringkat Dunia : 1350
BACA JUGA:
8. Universitas Brawijaya
Peringkat Asia : 447
Peringkat Dunia : 1358
9. Institut Pertanian Bogor
Peringkat Asia : 449
Peringkat Dunia : 1447
10. Universitas Sumatera Utara
Peringkat Asia : 540
Peringkat Dunia : 1561
Itulah informasi mengenai 10 Fakultas Kedokteran Terbaik di Indonesia versi Edurank 2023. Yuk baca informasi lainnya hanya di okezone.com
(Marieska Harya Virdhani)