Mata Pelajaran yang Masuk dalam Perhitungan SNBP 2023
Mata pelajaran yang ditimbangkan dalam SNBP 2023 ini berdasarkan Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Republik Indonesia No. 345/M/2022 tentang Mata Pelajaran Pendukung Program Studi Dalam Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi.
Setiap program studi memiliki mata pelajaran pendukung yang berbeda-beda. Mata pelajarannya pun yang disesuaikan dalam kurikulum merdeka dan kurikulum 2013.
1. Rumpun Ilmu Humaniora
Seni budaya, Sejarah, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Bahasa asing yang relevan, Sosiologi, dan Antropologi.
2. Rumpun Ilmu Sosial
Sosiologi, Sejarah, Antropologi, Ekonomi, Matematika, dan Pendidikan Pancasila/PPKn.
3. Rumpun Ilmu Alam
Kimia, Matematika, Biologi, Matematika, Geografi, dan Fisika.