Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Orang Tua Siswa Harus Terlibat dalam Pembelajaran Daring

Agregasi KR Jogja , Jurnalis-Selasa, 13 Juli 2021 |19:01 WIB
 Orang Tua Siswa Harus Terlibat dalam Pembelajaran Daring
Ibu dampingi anak sekolah online (foto: Parents)
A
A
A

Baca juga:  Pemahaman Konsep Jadi Tantangan Terbesar Siswa Selama Pandemi Covid-19

Untuk membantu kembali meningkatkan motivasi belajar anak, orang tua bisa melakukannya dengan berbagai cara. Misalnya, ikut terlibat dalam proses belajar anak hingga memberikan penghargaan atau hadiah jika si anak mencapai sesuatu yang telah disepakati sebelumnya.

“Terkait pemberian penghargaan tentunya harus disesuaikan dengan kebutuhan dan bermanfaat dalam menunjang proses belajar anak. Salah satunya berupa alat belajar bagi anak,” jelasnya.

(Rani Hardjanti)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement