Cara Cetak Sertifikat UTBK SBMPTN 2022 untuk Lanjut ke Tahap Selanjutnya

Andika Shaputra, Jurnalis
Kamis 23 Juni 2022 16:18 WIB
Ilustrasi/LTMPT
Share :

3. Isi tanggal lahir peserta.

4. Setelah itu, siswa akan diberi pilihan untuk unduh atau cetak sertifikat UTBK-SBMPTN.

5. Sertifikat akan otomatis ter-download atau ter-unduh.

Di dalam sertifikat UTBK-SBMPTN terdapat skor UTBK peserta lengkap dengan identitas peserta SBMPTN.

(Natalia Bulan)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya