Unpad Bersiap Gelar Pembelajaran Hybrid

Neneng Zubaidah, Jurnalis
Jum'at 21 Januari 2022 11:28 WIB
Kelas hybrid di Unpad. (Foto: Dok Unpad)
Share :

Agar menunjang capaian tersebut, setiap fakultas didorong untuk memperbanyak ruang-ruang yang nyaman untuk mahasiswa berdiskusi, melakukan asistensi, hingga berkuliah secara daring. Selain itu, para dosen pun akan difasilitasi untuk pengembangan materi pembelajaran hybrid.

“Kita tidak akan beralih ke full luring. Mahasiswa kita biasakan ada di dua ruang. Konten perkuliahan semuanya akan disimpan di LiVE Unpad yang bisa diakses dari mana saja, kapan saja, dan oleh siapa saja,” kata Rektor

Saat melakukan peninjauan, Rektor didampingi sejumlah Wakil Rektor dan Direktur. Di lokasi, para pimpinan fakultas menunjukkan ruangan dan fasilitas pendukung pembelajaran hybrid, seperti ruangan kelas hybrid, studio streaming/podcast, dan berbagai fasilitas protokol kesehatan.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya