Pelajar Indonesia Menangkan Penghargaan Lulusan Terbaik di Qatar

Natalia Bulan, Jurnalis
Rabu 22 Juni 2022 10:42 WIB
Pelajar asal Indonesia, Faris Farhan menerima penghargaan di Qatar/Antara
Share :

Adapun Dr Abdullah Rashid Al-Nuaimi dari Mahad Diniy menyebut bahwa semangat juang anak-anak belajar asal Indonesia patut ditiru dan menyampaikan apresiasinya terhadap para pelajar dari Indonesia.

“Semoga apa yang diraih oleh Faris dapat menginspirasi anak-anak muda lain khususnya dari Indonesia untuk menuntut ilmu lebih tinggi,” katanya.

(Natalia Bulan)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Edukasi lainnya