Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Daftar Jurusan Kuliah Sepi Peminat Tapi Lulusannya Paling Banyak Dibutuhkan

Fatmawati , Jurnalis-Rabu, 18 Januari 2023 |12:44 WIB
Daftar Jurusan Kuliah Sepi Peminat Tapi Lulusannya Paling Banyak Dibutuhkan
Ilustrasi/Freepik
A
A
A

 

JAKARTA – Salah satu hal yang wajib diperhatikan ketika memilih jurusan, yaitu melihat jauh ke depan prospek kerja seperti apa yang paling banyak dibutuhkan.

Sebagian besar orang akan memilih jurusan yang banyak digandrungi mahasiswa seperti Akuntansi, Teknik Mesin, Hukum, dan lain sebagainya.

 BACA JUGA:Deretan Kampus dengan Jurusan Pendidikan Kepolisian Terbaik Indonesia, dari SPN hingga UI

Prospek kerja yang dimiliki jurusan tersebut memang sangat luas. Namun, dengan membludaknya seorang ahli di bidang yang sama, tentunya akan membuatmu kesulitan dalam mencari kerja mengingat jumlah persaingan menjadi sangat besar.

Di luar itu, ada beberapa jurusan dengan jumlah peminat di bawah rata-rata, tetapi ternyata lulusan jurusan tersebut paling banyak dibutuhkan di dunia kerja.

Adanya hal tersebut dikarenakan keahlian yang dimiliki cukup jarang, sehingga banyak dicari, berikut daftarnya.

1. Jurusan Antropologi Sosial

2. Jurusan Astronomi

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita edukasi lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement